Senin, 14 Januari 2019

TUGAS 10 PERAWATAN KOMPUTER


TUGAS 10 PERAWATAN KOMPUTER


PERAWATAN KOMPUTER

A. SECARA SOFTWARE


  • DEFRAGMENT
1.Buka Desktop dan File Explorer,klik salah satu drive,klik tap manage dan klik optimize
2.Muncul windows optimize drives,klik Analyze untuk memeriksa fragmented yang di dapatkan jika drive di optimize
3.Setelah itu tunggu sampai Analyze selesai
4.klik tombol optimize untuk drive yang ada fragmentednya
5.Jika proses sudah selesai maka akan muncul presentase fragmented
  • Menggunakan C CLEANER
1. Dobble klik Software atau perangkat C CLEANER 

2.Klik Next 

3.Hapus centang Add Run C Cleaner option to Recycle contact menu,Add Open C Cleaner to Recycle          contact menu,Automaticaly check for updates to C Cleaner dan Enable Inteligent Cooke scan,Lalu klik Next.
:

4.Hapus centang Install Gogle Chrome as my deafaluth browser,Lalu klik Next

5.Tunggu samapi selesai proses instalasinya

6.Hapus centang Vew Relaese Notes,Lalu klik Finish

B. SECARA HARDWARE


  1. Pastikan sumber tegangan selalu stabil dan koneksi sambungan listrik dalam kondisi baik.Disarankan menggunakan stabilizer listrik.
  2. Lebih baik menggunakan UPS untuk mengantisipasi listrik mati secara mendadak dan komputer tidak langsung mati.Dengan demikianlah,komponen di dalamnya lebih awet.
  3. Hindari paparan langsung dengan panas sinar matahari.
  4. Sebaiknya dijauhkan dari magnet,sumber gaya gerak listrik lainnya,dan kebocoran air
  5. Selalu menggunakan standart pengoperasian (menghidupkan dan mematikan) komputer secara benar.
  6. Disarankan menggunakan pendingin ruangan seperti AC,apalagi untuk komputer server yang selalu bekerja 24 jam nonstop agar suhu kerja komputer tetap terjaga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar